Kebijakan Editorial

Fokus dan Ruang Lingkup

Jural ristera ini didirikan untuk menampung dan menyebarluaskan hasil penelitian, pemikiran dan konsep serta ide-ide dari mahasiswa, akademisi, dan praktisi megenai isu teknologi terapan yang Terbit 2 (dua) kali dalam setahun, yaitu April dan September.

Jurnal RISTERA  merupakan jurnal yang bertujuan untuk menerima artikel ilmiah dari hasil penelitian mahasiswa, akademisi dan praktisi untuk pengabdian pada Masyarakat luas, Jurnal RISTERA menyediakan artikel-artikel jurnal dapat diunduh secara gratis.  Jurnal RISTERA adalah jurnal ilmiah nasional yang dapat sebagai sumber referensi akademisi.

Fokus dan ruang lingkup jurnal RISTERA memberikan informasi dalam bidang sebagai berikut:

1. Riset tekologi proses

2. Tekologi terapan

3. Inovasi tekologi

4. Tekologi industri

5. Tekologi rekayasa kimia industri

6. Teknologi kimia

Cek Plagiat dilakukan pada setiap artikel yang menggunakan software  alat bantu Plagiarism Checker X. Jika terindikasi mayor plagiarisme maka Naskah artikel ditolak untuk terbit.

 

 

Kebijakan Bagian

Artikel

Centang Naskah Terbuka Centang Diindeks Centang Telah di-Peer review
 

Proses Peer Review

Naskah artikel-artikel yang masuk di jurnal RISTERA dan sebelum dimuat di jurnal RISTERA terlebih dahulu dilakukan proses review substansi minimal oleh 2 orang reviewer secara double blind peer review. Pre-review naskah artikel dilakukan untuk melihat kesesuaian format halaman, gambar, tabel, sitasi dan daftar referensi serta sistematika pembaban artikel. Serta dilakukan pemeriksaan unsur plagiasi yang dilakukan melalui alat bantu Plagiarism Checker X.

Keputusan dapat dan tidak terbitnya naskah artikel menjadi kewenangan Ketua Editor berdasarkan rekomendasi dari para reviewer.

 

Kebijakan Akses Terbuka

Jurnal ini menyediakan akses terbuka yang pada prinsipnya membuat riset tersedia secara gratis untuk publik dan akan mensupport pertukaran pengetahuan global terbesar.

 

Pengarsipan

OJS sistem LOCKSS berfungsi sebagai sistem pengarsipan terdistribusi antar-perpustakaan yang menggunakan sistem ini dengan tujuan membuat arsip permanen (untuk preservasi dan restorasi). Lanjut...