PELATIHAN DESAIN GRAFIS CORELDRAW UNTUK MENINGKATKAN KETRAMPILAN BAGI PEMUDA DI DESA PADANG SAKTI KECAMATAN MUARA SATU KOTA LHOKSEUMAWE

Mochamad Ari Saptari, Trisna Trisna, Muhammad Muhammad, Muthmainnah Muthmainnah

Sari


Desain grafis sudah menjadi kebutuhan dalam berbagai bidang kehidupan. Desain grafis berhubungan erat dengan persepsi, pencitraan, dan juga komunikasi. Desain grafis dapat memudahkan dalam bertukar informasi, membuat suatu informasi nampak menjadi lebih menarik dan lebih nyaman secara visual. Karena itulah desain grafis menjadi salah satu bidang yang diminati oleh generasi muda saat ini. Dalam kegiatan ini, akan diberikan pelatihan desain grafis kepada kelompok pemuda-pemudi gampong Padang Sakti Kecamatan. Muara satu, Kota Lhokseumawe. Tujuannya adalah agar para pemuda tersebut memiliki kreatifitas dan kemampuan desain yang akan menunjang pekerjaan mereka, baik  sebagai pedagang yang harus mempromosikan dagangannya, dan bagi pemuda yang belum mempunyai pekerjaan  dapat bekerja di bagian  percetakan atau membuka usahanya sendiri.


Kata Kunci


Pelatihan; Desain; Grafis; CorelDRAW

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


M. Muthmainnah, D. Yulisda, and V. Ilhadi, “Implementasi Sistem Informasi Menuju Smart Gampong Berbasis Mobile Di Gampong Lancang Garam,” Jurnal Vokasi, vol. 6, no. 2, p. 143, 2022.

I. Mawardi, J. Jennifar, and S. Safaruddin, “Penerapan Mesin Sortasi dalam Upaya Efesiensi Proses Produksi Kopi Gayo Sebagai Produk Unggulan Daerah Aceh Tengah,” Jurnal Bakti Masyarakat Indonesia, vol. 3, no. 2, 2020.

H. Fitriani, A. Muliaman, and S. R. Zahara, “Penguatan Kompetensi Pemuda Melalui Pelatihan Public Speaking Dalam Menghadapi Tantangan Kerja Pada Era Revolusi Industri 4.0 Di Desa Uteun Geulinggang Kabupaten Aceh Utara,” Jurnal Vokasi, vol. 7, no. 1, p. 77, 2023.

A. N. Zaman, M. As’adi, I. Nur, R. Rizal, and H. Mahfud, “Pemberdayaan Dan Pelatihan Desain Grafis Bisnis Kekinian Pada Desa Limo,” Jurnal Widya Laksana, vol. 9, no. 1, pp. 6–10, 2020.

F. Yahya, H. Hermansyah, S. Syafruddin, S. Fitriyanto, and M. Musahrain, “Pelatihan Desain Grafis Untuk Kelompok Pemuda Kreatif Desa Gontar Kecamatan Alas Barat Kabupaten Sumbawa,” Jurnal Pendidikan dan Pengabdian Masyarakat, vol. 3, no. 2, 2020.

H. Faizah and N. Fathonah, “Pelatihan Pendesainan Spanduk dengan Memanfaatkan Software CorelDraw sebagai Bekal Berwirausaha bagi Pemuda Karang Taruna Se-Kecamatan Gondang,” JPP IPTEK (Jurnal Pengabdian dan Penerapan IPTEK), vol. 3, no. 2, pp. 75–82, 2019.

E. R. Arumi and A. Burhanuddin, “Peningkatan Kreativitas Siswa Sekolah Menengah Pertama dengan Pelatihan Corel Draw,” Jurnal Pengabdian Dharma …, vol. 1, no. 2, pp. 69–74, 2018.

T. Yuliati, “Pelatihan Komputer Grafis Sebagai Upaya Peningkatan Softskill Bidang Desain Dan Editing Pada Stt Dumai,” Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, vol. 26, no. 2, p. 77, 2020.

M. Pritandhari and F. A. Wibawa, “Pelatihan Desain Grafis Coreldraw Meningkatkan Kreativitas Karang Taruna Pemuda Mandiri Kelurahan Rejomulyo,” SINAR SANG SURYA: Jurnal Pusat Pengabdian Kepada Masyarakat, vol. 5, no. 1, p. 33, 2021.




DOI: http://dx.doi.org/10.30811/vokasi.v8i1.4640

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Indexing by :
ALAMAT KANTOR REDAKSI :
P3M Politeknik Negeri Lhokseumawe.
Jalan Banda Aceh - Medan Km 280,3
Buketrata Po Box 90, Telp (0645) 42785 Fax (42785)
Phone : 082273124433.
Email: jurnalvokasi@pnl.ac.id