Penurunan Kadar Besi Fe 2+ Dan Mn 2+ Dengan Metode Elektrolisis

Hendra Yonhly, Abidin Zainal, Ibrahim Ibrahim

Sari


Air merupakan sumber kehidupan bagi manusia dan makhluk hidup lainnya. Pencemaran air oleh ion ion logam dalam air harus disisihkan. Banyak metode yang dapat digunakan untuk menurunkan kadar ion logam dalam air salah satunya adalah dengan metode elektrolisis. Elektrolisis merupakan proses kimia yang mengubah energi kimia menjadi energi listrik. Komponen yang terpenting dari elektrolisis ini adalah elektroda dan elektrolit. Elektroda yang digunakan pada penelitian ini adalah aluminuim (Al). Ion logam yang diuji adalah besi (Fe2+) dan Mangan (Mn2+), dan juga dilakukan penentuan untuk TDS dan Kekeruhan. Analisa konsentrasi ion logam menggunakan Spektrofotometer UV-Vis. Percobaan dilakukan dengan berbagai variasi tegangan sebesar 3 volt, 6 volt, 9 volt, dan 12 volt. Waktu elektrolisis juga divariasikan yaitu 30 menit, 60 menit, 90 menit dan 120 menit. Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan diketahui pengaruh waktu kontak maka terhadap kandungan logam yang diserap oleh ion katoda dibuktikan dalam waktu kontak 120 menit didapatkan kadar TDS menurun hingga 9,05 NTU. Tingginya kadar TDS diakibatkan karena banyaknya terkandung senyawa-senyawa organic dan anorganik yang larut didalam air. Dapat dipastikan bahwa penggunaan metode elektrolisis merupakan cara yang paling efektif untuk penguraian suatu larutan elektrolit.

Kata Kunci


Ion, Kekeruhan, Konsentrasi Besi (Fe2+), Mangan (Mn2+), TDS

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Abdalla, Khaled Zaher, and Gina Hammam. "Correlation between biochemical oxygen demand and chemical oxygen demand for various wastewater treatment plants in Egypt to obtain the biodegradability indices." International Journal of Sciences: Basic and Applied Research 13.1 (2014): 42-48.

Ahmed, AA Masrur. "Prediction of dissolved oxygen in Surma River by biochemical oxygen demand and chemical oxygen demand using the artificial neural networks (ANNs)." Journal of King Saud University-Engineering Sciences 29.2 (2017): 151-158.

Al-Ani, Yasir, Ahmed Rahomi Rajab, and Zainab Malik Ismael. "A Novel Composite Polymer for Chemical Oxygen Demand and Total Suspended Solids Removal." 2019 12th International Conference on Developments in eSystems Engineering (DeSE). IEEE, 2019.

Amril, A., Refilda., Arifin, B. “Analisis pH, BOD, COD, Logam (Pb, Cu, Cd, Fe, dan Zn) pada Drainase” Fakultas MIPA dan Fakultas Farmasi UNAND, Jurnal Kimia Unand, 2013.

Andewi, N. M. A. Y., and W. Hadi. "Produksi gas hidrogen melalui proses elektrolisis air sebagai sumber energi." Institut Tekhnologi Sepuluh November, Surabaya (2011).

Elnakar, Haitham, and Ian Buchanan. "Soluble chemical oxygen demand removal from bypass wastewater using iron electrocoagulation." Science of The Total Environment 706 (2020): 136076.

Fakhrudin., Nurdiana, J., Wijayanti, D, W. Analisis Penurunan Kadar Cr (Chromium), Fe (Besi) Dan Mn (Mangan) Pada Limbah Cair Laboratoium Teknologi Lingkungan Fakultas Teknik Universitas Mulawarman Samarinda Dengan Menggunakan Metode Elektrolisis. Prosiding Seminar Nasional Teknology IV, Semarang. 2017.

Hur, Jin, et al. "Estimation of biological oxygen demand and chemical oxygen demand for combined sewer systems using synchronous fluorescence spectra." Sensors 10.4 (2010): 2460-2471.

Rinawati., Hidayat, D., Suprianto, R., Dewi, P, S. Penentuan Kandungan Zat Padat (Total Dissolved Solid dan Total Suspended Solid) diperairan Teluk Lampung. Analytical and Environment Chemistry, 2540-8247. Vol. 1, no. 01. 2016.

Rafiee, Poorya, Maryam Hosseini, and Sirous Ebrahimi. "The evolution patterns of temperature, pH, and voltage during the removal of chemical oxygen demand from a landfill leachate using electrocoagulation under different conditions." Reaction Kinetics, Mechanisms and Catalysis 131.1 (2020): 319-334.

Siringo-ringo, E., Kusrijadi, A., Sunarya, Y. “Penggunaan Metode Elektrokoagulasi pada Pengolahan Limbah Industri Penyamakan Kulit menggunakan Alumunium Sebagai Sacrificial Electrode”, Sains dan Teknologi Kimia. Vol. 4, no.2, pp.96-107. Oktober 2013


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by-sa4.footer##

Creative Commons License

Prosiding Seminar Nasional Politeknik Negeri Lhokseumawe is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

© 2017 All rights reserved |Seminar nasional Politeknik Negeri Lhokseumawe p-ISSN:2598-3954.

.