Pembuatan Wastafel Portable Semi Otomatis Sebagai Upaya Pencegahan Penyebaran Covid-19 Untuk Jamaah Mesjid Al-Bayan Politeknik Negeri Lhokseumawe

Muhammad Razi, Bukhari Bukhari, Turmizi Turmizi, Muhammad Nasir

Sari


Covid -19 merupakan salah satu penyakit pandemic yang telah menyebar secara global, berbagai upaya untuk menghentikan laju penyebarannya telah dilakukan oleh para ilmuan dan pemimpin dunia, namun hingga saat ini belum ada satupun anti virus yang telah teruji secara klinis yang mampu bekerja secara efektif untuk memutuskan rantai penyebaran virus tersebut.    Alasan utama yang mendasari pembuatan westafel  ini adalah karena di Mesjid Albayan belum terdapat satu unitpun  westafel untuk mencuci tangan para jamaahnya,  semetara itu  dalam 5 kali sehari banyak jamaah melakukan aktivitas dimesjid terserbut, hal ini tentu saja sangat beresiko tertularnya para jamaah yang melaksanakana sholat di masjid tersebut. Metode pelaksanaan PKM ini dilaksanakan dengan melaksanakan survey lapangan, selanjutnya team PKM membangun komunikasi dengan pengurus masjid Albayan. Adapun proses pembuatan westafel tersebut dilakukan di lab Fabrikasi dan pengelasan logam Politeknik Negeri Lhokseumawe.  Westafel ini dibuat dengan modle semi otomatis, dimana pengguna tidak perlu menggunakan tangan untuk mengeluarkan air dan sabun dari tempatnya, pemakai cukup menekan pedal dengan kakinya pada bagian baawah kontruksi dari westafel ini. Produk ini telah dimanfaatkan oleh para jamaah masjid untuk membersihkan tangan sebelum mereka berwuduk, westafel ini sangat berguna  untuk membersihkan tangan para jamaah dari kotoran atau virus virus yang menempel di tangan  mereka. kehadiran westafel ini sedikit banyaknya dapat  membantu  mencegah  terjadinya penyebaran Covid-19 di antara para jamaah masjid Al Bayan. Namun hingga saat ini baru satu unit westafel yang tersedia dan dirasakan masih kurang oleh para jamaah.    Kedepannya diharapkan pelaksana PKM dapat membuat westfel pencegahan Covid-19 yang full otomatis.

Kata Kunci


Covid-19, Westafel semi otomatis , Cuci Tangan, Sabun cair

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


https: // Nasional. Kompas.com/read/update 30 Oktober 2020-tambah 2897 kasus covid-19 capai 406945.

Luthfi Parinduri, Suhardi Napid, Evaluasi Pembuatan Wastafel Portable Anticovid-19 . SEMNASTEK UISU 2020. ISBN : 978-623-7297-16-1, 2020.

Ikechukwu, dkk, “Design and Characterization of Automatic Hand Washing and Drying Machine” American Academic & Scholarly Research Journal, Volume/Issue:Vol. 6, No. 4, (2014), diakses pada tanggal 20 Oktober 2020 melalui (https://www.questia.com/library/journal/)

Nailul Mona, Konsep Isolasi Dalam Jaringan Sosial Untuk Meminimalisasi Efek Contagious (Kasus Penyebaran Virus Corona Di Indonesia, Jurnal Sosial Humaniora Terapan Volume 2 No.2, Januari-Juni 2020 P-ISSN 2622-1764 E-ISSN 2622-1152. 2020.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by-sa4.footer##

Creative Commons License

Prosiding Seminar Nasional Politeknik Negeri Lhokseumawe is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

© 2017 All rights reserved |Seminar nasional Politeknik Negeri Lhokseumawe p-ISSN:2598-3954.

.