STABILISASI TANAH GAMBUT MENGGUNAKAN POFA SISA PEMBAKARAN CANGKANG SAWIT DITINJAU DARI NILAI CBR

Del Zamre Ikhlas, Dila Oktarise Dwina, Ade Nurdin, Oki Alfernando

Abstract


penelitian ini membahas pemamfaatan abu limbah pembakaran cangkang sawit (POFA). Variasi penambahan POFA sebesar 0%, 30%, 35%, 40%, 45%, terhadap berat tanah kering dengan waktu pemeraman 0 hari, 7 hari.  Tujuan penelitian ini untuk mengetahui daya dukung tanah dengan penambahan material berupa POFA di tinjau dari nilai CBR. Hasil yang diperoleh dari penelitian ini yaitu tanah gambut asli sebagai tanah dengan kandungan organik yang tinggi termasuk kedalam golongan A-8 menurut sistem AASHTO dan disimbolkan dengan peat berdasarkan sistem USCS. Sampel tanah pada lokasi tangkit baru termasuk tanah yang memiliki daya dukung yang jelek karena memiliki nilai CBR 2,43%. Pada tanah campuran POFA diperoleh nilai CBR yang meningkat pada umur pemeraman 0 dan 7 hari sebesar 2,83%, 3,55% CBR tertinggi didapat pada variasi campuran 45% POFA terhadap tanah kering dengan masa pemeraman 7 hari yaitu sebesar 3,55%.

Keywords


POFA, Stabilisasi, CBR

References


ASTM D4427-92.,2002. Standard Classification of Peat Samples by Laboratory Testing. Amerika Serikat.

Bowles, J.E. Johan K. Helnim. (1991). Sifat-sifat Fisis dan Geoteknis Tanah. PT Erlangga. Jakarta.

Bowles, J.E. (1989), Sifat-sifat Fisik dan Geoteknis Tanah, Erlangga. Jakarta.

Casagrande, A. 1948. Classifiaction and Identification of Soils. Transactions ASCE, Vol. 113. pp. 901

Charles AN, F. F. (2015). Stabilisasi Tanah Lempung Menggunakan Palm Oil Fuel Ash (POFA). Pekanbaru: Universitas Riau.

Das Braja M., (1988). Mekanika Tanah (Prinsip-Prinsip Rekayasa Geoteknis) Jilid I. Erlangga. Jakarta.

D. O. Dwina, N. Nazarudin, D. Kumalasari, and E. Fitriani, "Stabilisasi Tanah Gambut Dengan Penambahan Material Kapur Dan Fly Ash Dari Sisa Pembakaran Cangkang Sawit Sebagai Subgrade Jalan,"Fondasi: Jurnal Teknik Sipil vol. 10, pp. 24-32, 2021.

Hardiyatmo, H.C. (2006). Mekanika Tanah 1 Edisi Keempat. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

SNI 1965-2008. (2008). Badan Standarisasi Nasional. Bandung.

SNI 1964-2008. (2008). Badan Standarisasi Nasional. Bandung.

SNI 3423 2008. (2008). Badan Standarisasi Nasional. Bandung.

SNI 1744-2012. (2012). Badan Standarisasi Nasional. Bandung.

SNI 03-1744-1989. (1989). Badan Standarisasi Nasional. Bandung

SNI 13-6793-2002. Badan Standarisasi Nasional. Bandung

Wesley, L. D. 1977. Mekanika Tanah (Cetakan ke VI). Badan Penerbit Pekerjaan Umum. Jakarta.

Widjaja, Andhi, I.P.G. 1988. Masalah Tanaman di Lahan Gambut. Makalah disajikan dalam pertemuan teknis penelitian usahatani menunjang transmigrasi. Cisarua. Bogor. 27-29 Februari 1988.




DOI: http://dx.doi.org/10.30811/portal.v14i2.2617

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Del Zamre Ikhlas, Dila Oktarise Dwina, Dila Oktarise Dwina, Ade Nurdin, Dila Oktarise Dwina, Oki Alfernando, Ade Nurdin, Ade Nurdin, Oki Alfernando, Oki Alfernando