Hardening pada baja aisi C 1045.

Adi Saputra Ismy

Abstract


Sifat mekanik suatu logam tidak hanya tergantung dari komposisi kimia; tetapi juga pada struktur mikro dan proses perlakuan akhir. Pengerasan (hardening) adalah salah satu bentuk perlakuan panas dimana pengerasan dilakukan dengan memanaskan baja di daerah austenit, kemudian didinginkan cepat. Untuk itu telah disiapkan 15 buah. material uji baja AISI CI045 dengan pengaruh perbedaan temperature austeniusasi 800,850, 900, 950, 1000° C dan media pendingin air, oli SAE 20/40 dan emulsi Satu bual: material yang tidak dikeraskan digunakan  sebagai pembanding peningkaian kekerasan. Komposisi karbon pada baja AISI CI045 adalah 0,43 - 0,50%. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa kecenderungan peningkatan kekerasan terjadi tidak hanya dipengaruhi oleh naiknya temperature pemanasan tetapi juga laju pendinginan, dimana kekerasan optimum diperoleh pada temperature 850°C, holding time 15 menit dan pendinginan air, yaitu HV = 572,2. Kekerasan maksimum dengan media pendingin  emulsi diperoleh nilai kekerasan HV = 427,8 juga   pada temperature 950° C.


Keywords


Hardening, temperature austenite, holding time, kekerasan optimum.

References


Avner, H Sidney, Introduction To Physcal Metallurgi, Second Edition, Mc Graw Hill Book Company, London, (1986).

Anonym, ASM Hand Book Volume 1, Ninth Edition, ASM International, (1993).

Anonimus, ASM Hand Book Volume 4 , Ninth Edition, ASM International, (1993).

Anonym, Zwick, Buku Manual Alat Uji Kekerasan, GMBH, West Germany.

Callister, Jr, William D, Material Science and Enggineering , Third Edition, John Willey and Son Inc. New York, (1994).

Earl R. Parker, Material Data Book, Mc Graw Hill Book Company, New York, (1967).

Lakhtin , Y, Engineering Physical Metallurgi, First Edition, Foreign Langguage Publishing House, Moskow, USSR, (1957).

Suherman Wahid, Ilmu Logam 1, Fakultas teknologi Industri, ITS Surabaya, (1985).

Suherman Wahid, Perlakuan Panas, Fakultas Teknologi Industri, ITS, Surabaya, (1985).

Suherman Wahid, Pengetahuan Bahan, Fakultas Teknologi Industri, ITS, Surabaya, (1985).




DOI: http://dx.doi.org/10.30811/jpl.v3i2.1450

Refbacks

  • There are currently no refbacks.






 

  

    

    

Lisensi Creative Commons

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional .

 

Alamat Surat :

Politeknik Negeri Lhokseumawe
Jl. Banda Aceh-Medan Km 280
Buketrata, Lhokseumawe, 24301, Aceh, Indonesia