TEKNOLOGI TEPAT GUNA BUDIDAYA IKAN LELE DALAM KOLAM TERPAL METODE BIOFLOK DILENGAKAPI AERASI NANO BUBLE OKSIGEN

Anwar Fuadi, Muhammad Sami, Usman Usman, Saifuddin Saifuddin

Abstract


Selama ini proses budidaya lele dilakukan dengan proses konvesional. Dimana membutuhkan waktu yang cukup lama untuk produksi lele dan jumlah produksi lele yang kurang. Pada penelitian penelitian ini dilakukan dilakukan untuk memecahakan masalah diatas dengan menggunakan kolam terpal dengan metode terbaru yaitu menggunakan metodek bioflok sebagai salah satu metode terbaik dalam meningkatkan produksi ikan lele. Budi daya lele sistem bioflok adalah suatu sistem pemeliharaan ikan dengan cara menumbuhkan mikroorganisme yang berfungsi mengolah limbah budi daya itu sendiri menjadi gumpalan-gumpalan kecil (floc) yang bermanfaat sebagai makanan alami ikan. Pertumbuhan mikroorganisme dipacu dengan cara memberikan kultur bakteri nonpathogen (probiotik), dan pemasangan aerator yang akan menyuplai oksigen sekaligus mengaduk air kolam. Sistem bioflok ini dinilai efektif dan mampu mendongkrak produktivitas. Dari sejumlah permasalahan yang dihadapi mitra memfokuskan untuk dipecahkan diantaranya 1). Cara pembuatan kolam kolam terpal untuk menghindari resapan air terutama saat musim kemarau sekarang ini, 2). Proses persiapan air pembesaran, 3). Proses penebaran dan perawatan benih lele, 4). Pembuatan bioflok sebagai pakan ikan lele 5)Membantu mitra mempromosikan produk lele melalui pelatihan e-comerce. Dan 6).Pemberian nano buble oksigen untuk mennikatkan pembesaran ikan lele untuk menghidari bau lumpur akibat sistim bioflok. Setelah kegiatan Terjadi peningkatan bobot hasil ikan lele 50% dengan masa panen sekitar 9 minggu, sebelumnya panen ikan lele mitra adalah 3 bulan, jumlahnya 7-8 ekor per kg sesuai permintaan pasar. Terjadinya penghematan biaya pakan komersil dengan adanya metode bioflok, dan terjadinya pengurangan tingkat kematian ikan lele sebanyak 40%.

Kata kunci : Ikan Lele, Metode Bioflok ,Nano Bubble Oksigen


Keywords


Ikan Lele, Metode Bioflok ,Nano Bubble Oksigen

References


Arsyadana, A., Budiraharjo, A., & Pangastuti, A. (2017). Aktivitas Pertumbuhan dan Kelangsungan Hidup Ikan Sidat Anguilla bicolor Dengan Pakan Wolffia arrhiza. In Prosiding SNPS (Seminar Nasional Pendidikan Sains) (pp. 286-292).

Aghnia, W. N., Yustiati, A., & Rosidah, R. (2016). Aplikasi Teknologi Nano Dalam Sistem Aerasi Pada Pendederan Ikan Mas (Cyprinus carpio). Jurnal Perikanan Kelautan, 7(2).

Anonim. 2017. Bong Tiro : Menjajagi Penggunaan Benur Besar. Trobos Aqua, Media Agribisnis Kelautan dan Perikanan.

https://www.agronet.co.id/detail/senggang/teknologi/2376-Gelembung-Nano-Solusi-Cerdas-untuk-Perikanan ( Diakses tanggal 20 November 2019).

Fraciliyani, F.(2018). Penerapan Teknologi Nano Bubble Pada Budidaya Ikan Salin (Oreochromis niloticus) Terhadap Kandungan Oksigen Terlarut, Nitrit, Dan Amonia Di Media Peralihan = Application Culture To Dissolved Oxygen , Nitrite, And Content In Cultivation Media (Doctoral dissertation, Univeritas Airlangga).

Mallya, Y.J. 2007. The Effects of Dissolved Oxygen on Fish Growth in Aquaculture. Ministry of Natural Resources and Tourism. Tanzania.

Sarmada, S., Marlida, R., & Iskandar, R. (2016). Respons Pertumbuhan Ikan Lele Sangkuriang (Clarias Gariepinus) yang Diberi Pakan Buatan Berbasis Limbah Sayuran. Ziraa'ah Majalah Ilmiah Pertanian, 41(2), 156-161.

Shiyang, Z., L. Gu, T. Ling, dan L. Xiaoli. 2013. Impact of Different Aeration Approaches on Dissolved Oxygen for Intensive Culture Ponds. Transaction of the Chinese Society of Agricultural Engineering. Vol. 29, Hlm. 169.

T. Budiardi, T. Batara dan D. Wahjuningrum. 2005. Tingkat Konsumsi Oksigen Vaname (Litopenaeus vannamei) Dan Model Pengelolaan Oksigen Pada Tambak Intensif. Jurnal Akuakultur Indonesia, 4 (1): 89–96




DOI: http://dx.doi.org/10.30811/vokasi.v4i1.1819

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Indexing by :
ALAMAT KANTOR REDAKSI :
P3M Politeknik Negeri Lhokseumawe.
Jalan Banda Aceh - Medan Km 280,3
Buketrata Po Box 90, Telp (0645) 42785 Fax (42785)
Phone : 082273124433.
Email: jurnalvokasi@pnl.ac.id