Dampak Kompetensi Dan Dukungan Manajemen Dalam Menghasilkan Informasi Akuntansi Rumah Sakit Swasta Berkualitas Di Aceh

Marjulin Marjulin, Hilmi Hilmi, Elvina Elvina, Zusma Widawaty A. Wahab, Teuku Mustaqim

Sari


Penelitian terapan bertujuan untuk membuktikan kebenarab dari fakta empiris mengenai Dampak Kompetensi Dan Dukungan Manajemen Dalam Menghasilkan Informasi Akuntansi Rumah Sakit Swasta Berkualitas Di Aceh. Penelitian ini, melakukan penerapan pengetahuan dan ilmu dengan menverifikasi konsep dasar dan penerapannya mengenai Kompetensi dan Dukungan Manajemen pada Rumah sakit swasta di Aceh dapat menghasilkan informasi akuntansi Berkualitas. Verifikasi dilakukan dengan cara pembuktian secara empiris ke lapangan. Metode penelitian yang digunakan metode deskriptif dan metode explanatory research merupakan penelitian dilakukan untuk memperoleh deskripsi, gambaran secara sistematis, faktual dan akurat mengenai fakta-fakta, sifat-sifat serta hubungan antar variabel yang diteliti. Dengan menganalisis faktor penyebab terjadinya fenomena pada konsep yang diangkat dalam penelitian ini, data akan dikumpulkan dengan menyebarkan kuesioner kepada 36 Manajemen Rumah sakit swasta diaceh, data diolah dengan menggunakan Stuctural Equation Model berbasis Partial Least Square (SEM PLS). Hasil penelitian menunjukan bahwa kompetensi dan dukungan manajemen berdampak signifikan terhadap informasi akuntansi berkualitas yang di hasilkan. Implikasinya dengan dihasikan informasi akuntansi berkualitas adalah berguna bagi pihak internal dan ekternal dalam pengambilan keputusan yang tepat dan cepat

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


. Republik Indonesia. Undang-Undang Nomor 44 Tahun 2009

Tentang Rumah Sakit (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2009 Nomor 153, Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 5072), Jakarta. Tahun

Tati Suhartati Joesron, 2013. Implementasi corporate

enterprenuer dalam pengembangan Bisnis (Studi Kasus

Rumah Sakit Al islam di Bandung), makalah temu ilmiah

ma najemen kewira usahan, Progr am Magister

Manajemen Universitas Padjadjaran

Samsi jacobalis, 2019. pokok-pokok tentang organisasi dan

manajemen rumah sakit yang berfokus pada fasien. Jurnal

ilmiah kesehatan RSPAD, vol. 1 No. 2. Diterbitkam komite

riset RSPAD Gatot Soebroto

Brian Pramudita.2022. laporan keuangan yang baik

tingkatkan kualitas layanan rumah sakit.

https://majalahpajak.net

Nur Azmi. 2022. Pentingnya Sistem Informasi Manajemen

Rumah Sakit Untuk Perkembangan Layanan Kesehatan

Diera Digital 4.0. https://ruangberita.co/news

Marjulin, 2017. Pengaruh pembelajaran Organisasi,

kompetensi Pengguna dan komitmen manajemen terhadap

keamanan sistem informasi serta implikasinya terahadap

kualitasi informasi akuntansi. Disertasi program Doktor Ilmu

Akuntansi UNPAD, Bandung.

Hilton, Ronald, W. Michael W. maher, and Frank, 2017. Cost

Management, Stratego for Bussines Decision. International

edition, Mc-graw-Hill Companies, Inc.

Robbin, Stephen. P. and Mary coulter.

Manajement.Sixth edition prentice-hall, international,

inc, New Jersey

Spencer, Lyle M & Signe M Spencer. 2013. Competence

Work, Model for Superrior Performance. Canada: John

Willey & Sons

O’ Hagan , Kieran. 2017. Competence in Social Work

Practice: a practical Guide for Students and Professional

Second Edition. London: Jessica Kingsley Publisher.

Ward, Jhon & joe Peppard. 2015 Strategic Planning For

Information system. England: Jhon Willey & Sons.

Sterwart. Greg. L & Brown. Kenneth.G. 2015. Human

Resource Management: Linking Strategy to Practice. 2 nd

Edition: John Wiley & Sons.inc

Gellinas, Ulrich., & Dull, B. Richard. 2018. Accounting

Information System. Ninth Edition: South Western Cengage

Learning. 5191 Natorp Boulevard Mason, USA

Wilkinson, Joseph W., Cerullo, Michael J., Ravan, Vasant, &

Wong onWing B. 2020. Accounting Information System:

Essential Concepts and Application: Fourth Edition. John

Wiley & Sons Inc.

Ladjamudin, Al-Bahra bin. 2015. Analisis dan Desain Sistem

Informasi: Yogyakarta Graha ilmu.

Abrahamsson, Pekka & Jokela, Timo. 2020. Development of

Management Commitment to Software Process

Improvement: Proceedings of IRIS 23. Laboratorium for

Interaction Technology, University of Trollhättan Uddevalla.

Brah, S.A. Serene T.S.L. & Rao, B.M. 2014. Relationship

Between TQM and Performance of Singapore Companies:

International Journal of Quality and Reliability

Management, Vol 19, Number. 4, pp 356-379

Ashfaq. 2017. Making Management Commitment Happen in

SPI: Master Thesis in Software Engineering and

Management. Sweden. Reprot Number. 2017:116. ISSN:

-4769.

Schwalbe, Kathy. 2015. Information Technology Project

Management. 7th Edition: Course Technology, Cengage

Learning. Boston MA 02210 USA

Yousaf, Nadeem. 2016. Top Management Commitment For

TQM - A Process Model: Pakistan’s 12th International

Convention on Quality Improvement

Sheard, Sarah, 2013. What is Senior Management

Commitment: Software Productivity Consortium NFP, Inc.

All rights reserved

Meyer, J. P., & Allen, N.J. 2017. Commitment in the

workplace: Theory, research, and application: Newbury

Park, CA: Sage.

Curtis, S., & Wright, D. 2021. Retaining employees- the fast

track to commitment: Journal Management Research News,

Vol. 24 Issue: 8/9, pp.59 – 64

Smeenk, S. G. A., Eisinga, R. N., Teelken, J. C. &

Doorewaard, J. A. C. M. 2016. The effects of HRM practices

and antecedents on organizational commitment among

university employees : International Journal of Human

Resource Management.

Romney, Marshall & Steinbart, Paul. 2015. Accounting

Information Systems, 13th Edition. Upper Saddle River,

New Jersey, 07458 : Pearson Education, Inc

Dull, B. Richard, Gelinas. Jr U.J., Wheeler, P.R 2015.

Accounting Information System. Foudations in Enterprise

Risk Management: International Edition. South Western

Cengage Learning.

Laudon, Kenneth C. & Laudon, Jane P. 2016. Management

Information Systems Managing The Digital Firm Fourteenth

Edition Global Edition: Pearson Education Limited

Edinburgh Gate Harlow Essex CM20 2JE England

Wilkinson, Joseph W., Cerullo, Michael J., Ravan, Vasant, &

Wong onWing B. 2020. Accounting Information System:

Essential Concepts and Application: Fourth Edition. John

Wiley & Sons Inc.

Shipper, K & Vincent, L. 2013. Earning Quality: Academic

Journal Article: Vol. xxx. Issue xx pp 97-110

Mc Leod, Raymond & Schell, G.P. 2017. Management

Information Systems, Tenth Edition: Upper Saddle River

New Jersey 07458: Pearson/Prentice Hall

Baltzan, Paige. 2015. Business Driven Information Systems

Third Edition: New York: McGraw Hill. International

Edition.

Eppler, M. J. 2013. Managing Information Quality:

Increasing the Value of Information in Knowledge-Intensive

Products and Processes: Springer

Kieso, Donald E., Weygandt, J J & Warfield, Terry D 2017.

Intermediate Accounting, Twelve Edition: John Wiley and

Sons Inc

Permenkes No. 4 Tahun 2019 tentang Standar Teknis

Pemenuhan Mutu Pelayanan Dasar Pada Standar Pelayanan

Minimal Bidang Kesehatan

Solichah Supartiningsih.2017.Kualitas layanan kepuasan

Pasien rumah sakit kasus pada pasien rawat jalan. Jurnal

Medicoeticolegal dan manajemen Rumah sakit 6(1): 9-15

Bramantoro Taufan. 2017. Pengantar Klasifikasi dan

Akreditasi Pelayanan Kesehatan. Surabaya.UNAIR (AUP)

Rikomah SE. 2017. Farmasi Rumah sakit.Yogyakarta.

Deepublish

Sekaran, Uma & Bougie, Roger. 2013. Research Methods

for Business, A skill Building Approach. sixth edition, New

York: John Willey and Sons, Ltd Publication


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


##submission.copyrightStatement##

##submission.license.cc.by-sa4.footer##

Creative Commons License

Prosiding Seminar Nasional Politeknik Negeri Lhokseumawe is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

© 2017 All rights reserved |Seminar nasional Politeknik Negeri Lhokseumawe p-ISSN:2598-3954.

.