PENGARUH SUHU PREHEAT TERHADAP KETANGGUHAN BAJA AISI 1050 PADA PROSES PENGELASAN

Erwan Konadi, Al Fhatier Al Fhatier, Nurdin Nurdin

Sari


Prosedur pengelasan untuk material yang mempunyai nilai karbon lebih besar tidak sama dengan material
yang mempunyai nilai karbon lebih kecil salah satunya perbedaanya adalah dilakukan preheat sebelum
diproses las bertujuan untuk mengurangi laju pendinginan setelah proses las sehingga sifat mekaniknya tidak
banyak berubah. Dalam penelitian ini akan membandingkan sifat ketangguhan hasil pengelasan material AISI
1050 yang tampa preheat dan sesudah preheat sebelum proses las SMAW
(Shilded Metal Arc Welding)
atau las
busur listrik dimana suhu temperatur preheat 150°C dan 250°C sedangkan untuk mengetahui ketangguhan
dengan melakukan pengujian impact charpy dari penelitian didapatkan hasil sebagai berikut : Material hasil
pengelasan dengan suhu preheat 150°C mempunyai nilai rata-rata impact charpy lebih tinggi dari pada
temperature 250°C . .
Kata kunci :
(Preheat, SMAW, dan Impact Charpy)


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Sugiarto, Teguh. Dkk. 2013. Analisis Uji

Ketahanan Lelah Baja Karbon Sedang Aisi

Dengan Heat Treatment

(

Quenching

)

Dengan Menggunakan Alat Rotary Bending.

Jurnal Fema. Volume 1. No 3 : 85 -92.

Sugiarto, Teguh. Dkk. 2013. Analisis Uji

Ketahanan Lelah Baja Karbon Sedang Aisi

Dengan Heat Treatment

(

Quenching

)

Dengan Menggunakan Alat Rotary Bending.

Jurnal Fema. Volume 1. No 3 : 85 -92.

Sugiarto, Teguh. Dkk. 2013. Analisis Uji

Ketahanan Lelah Baja Karbon Sedang Aisi

Dengan Heat Treatment

(Quenching)

Dengan Menggunakan Alat Rotary Bending.

Jurnal Fema. Volume 1. No 3 : 85 -92.

Wiryosumarto Harsono, dan Okumura

Toshie,1985 ; Teknologi pengelasan logam

.Jakarta;Pradnya Paramita

Wiryosumarto Harsono, dan Okumura

Toshie,1985 ; Teknologi pengelasan logam

.Jakarta;Pradnya Paramita

Wiryosumarto Harsono, dan Okumura

Toshie,1985 ; Teknologi pengelasan logam

.Jakarta;Pradnya Paramita




DOI: http://dx.doi.org/10.30811/jmst.v2i2.531

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Indexing :

ALAMAT KANTOR REDAKSI :
Jurusan Teknik Mesin Politeknik Negeri Lhokseumawe

Jalan Banda Aceh - Medan Km 280,3
Buketrata Po Box 90, Telp (0645) 42785 Fax (42785)
Email: jmst@pnl.ac.id