Analisis Proses Kerja Konveyor Mesin Pemadatsampah Plastik Dengan Pemrograman Plc

Nur Indah, Saeful Bahri, Atthariq Atthariq

Abstract


 

Abstrak— Penelitian ini bertujuan untuk membuat program kontrol pada mesin pemadat sampah plastik. Analisis yang dilakukan terhadap program ini menggunakan pengujian secara manual dan pengujian secara otomasi (program). Pembuatan program ini harus sesuai dengan konsep yang telah dibuat sebelumnya. Pembuatan program ini akan dimasukan kedalam PLC 30 I/O. Konsep yang telah dibuat mempunyai jumlah input 9 dan output 12. Selain deskripsi kerja dan input/output dari mesin pemadat sampah ini, ada beberapa hal penting dan khusus yang juga harus dipertimbangkan dalam pembuatan program kontrol ini. dari hasil pembuatan program dan analisis program yang telah dibuat maka di dapat pilihan waktu yang tepat untuk digunakan pada program..

Kata kunci— Programmable Logic Controller, Mesin Pemadat Sampah Plastik, Kontrol otomasi.

 

Abstract— This riset aims tocreate a control program on a plastic waste press machine. The analysis conducted on this program uses manual testing and automated testing (program).Making this program must be in accordance with the concept that has been made before. Making this program will be incorporated into 30 I / O PLC. The concept that has been created has a number of inputs 9 and output 12. In addition to the job description and input / output of this garbage compactor, there are some important and specific things that should also be considered in the creation of this control program. From the results of programming and program analysis that has been made then in can the right time choice to be used in program.

Keywords— Programmable Logic Controller , Plastic waste press machine, Control Automation.


References


Triyanto Pangaribowo, Hibnu Yulianda. 2016. Sistem Monitoring Suhu Melalui Sistem Komunikasi Programmable Logic Controller To Personal Computer. Jurnal Teknologi Elektro, Universitas Mercu Buana, ISSN: 2086-9479. Fakultas Teknik Universitas Mercu Buana.

Yudhi Gunardi, 2012, Perancangan Robot Pendorong Menggunakan Motor Stepper Berbasis Plc Di Pt.Fdk Indonesia, Jurnal Teknologi Elektro, Universitas Mercu Buana, ISSN: 2086-9479. Fakultas Teknik Universitas Mercu Buana.

Eka Samsul, Maarif. (2014). Modul Otomasi Industri : Politeknik Manufaktur Astra.

Almubarak fajar, Romi. (2012). Rancang Bangun Modul Perangkat Keras Konveyor Berbasis Programmable Logic Controller: Universitas Diponogoro.

S. A. Adisasmita, S. Rauf, Z. Arifin ,(2012), Studi Karakteristik Campuran Aspal Beton (AC-WC) Terhadap Pengaruh Plastik Sebagai Bahan Subtitusi Aspal. Jurnal Teknik Sipil Universitas Hasanuddin

Nur Indah, Mus Baehaqi, 2017, Desain Dan Perancangan Alat Pengepres Geram Sampah Mesin Perkakas, Jurnal Teknik Mesin (JTM): Vol. 06, No. 1, Februari 2017, ISSN 2549 – 2888 Fakultas Teknik Universitas Mercu Buana

Rahmi, F. 2015. mesin press mengunakan tenaga hydraulic jack. hhtp: // mesinpressku. blogspot. co.id /2015 /12/pengertian-mesin-press.html

Hakim, Abdau. 2016. Perancangan Alat Simulasi Mesin Pneumatik Pemadat Sampah Plastik. Jurnal Teknik Mesin, Universitas Mercubuana




DOI: http://dx.doi.org/10.30811/jim.v3i2.712

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Jurnal Infomedia