MONITORING JADWAL BELAJAR MENGAJAR PRODI TEKNIK MULTIMEDIA DAN JARINGAN DENGAN RASPBERRY PI
Abstract
Abstrak — Politeknik Negeri Lhokseumawe menyediakan Web server untuk mengakses berbagai macam informasi sekitaran jurusan dan program studi khususnya Prodi Teknik Multimedia dan Jaringan. Web bukan hanya untuk menyampaikan sebatas informasi pada prodi, tetapi juga dapat memonitoring jadwal belajar mengajar meggunakan Raspberry Pi sebagai server mini, pengganti komputer yang biasanya digunakan untuk server. Selama ini monitoring jadwal belajar mengajar dilakukan secara manual, sistem ini dibuat untuk memonitoring secara otomatis. Perancangan sistem berbasis Web dengan pemprograman HTML, PHP, MYSQL dan SMS gateway dengan gammu sebagai servicenya. Operasi yang berjalan dalam SMS gateway ini yaitu, pesan broadcast yang dapat mengirimkan pesan kebanyak tujuan sesuai dengan jadwal dan auto respon atau sistem dapat menerima pesan dan mengirim kembali ke nomor tujuan jika ada secara otomatis. Parameter nilai yang diiambil berdasarkan data waktu yang diatur dalam sistem. Dengan adanya sistem ini dapat mempermudah prodi Teknik Multimedia dan Jaringan dalam memonitoring jadwal belajar mengajar.
Kata Kunci : Web, SMS Gateway, Gammu, Raspberry Pi
Abstract — Lhokseumawe State of Polytechnic provides a Web server to access various kinds of information around majors and study programs, especially Multimedia Engineering and Networks. The Web is not just for delivering information on the study program, but also monitoring the schedule of teaching lessons using Raspberry Pi as a mini server, a replacement for computers that are usually used for servers. During this time monitoring of teaching and learning schedule is done manually, this system is made to monitor automatically. Web-based system design with HTML, PHP, MYSQL and SMS gateway programming with gammu as its service. The operation that runs in this SMS gateway is, broadcast messages that can send messages to many destinations in accordance with schedule and auto response or the system can receive messages and send back to the destination number if it exists automatically. The value parameter is retrieved based on the time data set in the system. With this system can facilitate Multimedia Engineering and Network study programs in monitoring teaching and learning schedules.
Keywords: Web, SMS Gateway, Gammu, Raspberry Pi
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Sutanto, F. A., Razaq, J. A., & Mulyani, S. (2015). Implementasi Dashboard untuk Sistem Monitoring Bimbingan dan Konseling Siswa. Jurnal Teknologi Informasi DINAMIK, 20(2), 125–131.4
Agung, S. (2016). Perancangan Sistem Monitoring Pelanggaran Siswa Di Sman 1 Gedangan Berbasis Web Dan Sms Gateway.
Diartono, D. A. (2010). Integrasi Sistem Presensi Finger Print dan Sistem Sms Gateway untuk Monitoring Kehadiran Siswa. Jurnal Teknologi Informasi DINAMIK, 15(1), 73–82.
Afrina, M., & Ibrahim, A. (2015). Pengembangan Sistem Informasi SMS Gateway Dalam Meningkatkan Layanan Komunikasi Sekitar Akademika Fakultas Ilmu Komputer Unsri. Jurnal Sistem Informasi (JSI), 7(2), 852–864. Retrieved from http://ejournal.unsri.ac.id/index.php/jsi/indeks
Farrid Christianti, R., Puspamelati, N., Kurnianto, D., kunci, K., Pi, R., & Server, W. (2015). Aplikasi Raspberry Pi Pada Telerobot Pembersih Lantai. Universitas Muhammadiyah Purwokerto Purwokerto, (November), 978–602.
Munawaroh, S. (2005). Mengeksplorasi Database PostgreSQL dengan PgAdmin III, X(2), 103–107.
DOI: http://dx.doi.org/10.30811/jim.v3i1.626
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Jurnal Infomedia