RANCANG BANGUN SISTEM PENGEPRESAN KALENG MINUMAN OTOMATIS MENGGUNAKAN AKTUATOR PNEUMATIK BERBASIS ARDUINO UNO
Sari
Abstrak—Kaleng minuman adalah salah satu wadah yang terbuat dari lembaran baja yang disalut timah, kaleng minuman juga termasuk wadah yang terbuat dari aluminium. Masalah pada pendaur kaleng yang telah mengumpulkan kaleng minuman bekas mengepresnya dengan cara menginjak atau memukul sehingga dapat mencederai pendaur. Tujuan yang ingin dicapai dari penelitian ini adalah membuat alat pengepress kaleng minuman bekas secara otomatis yang sistem kerjanya yaitu jika sensor proximity mendeteksi kaleng maka piston akan aktif, kaleng yang telah dipres akan jatuh ke penampungan. Dari hasil pengujian sensor proximity pada alat pengepress kaleng yaitu jarak kaleng yang terdeteksi oleh sensor adalah 2 cm,dengan pengeprsan 1 kaleng piston akan maju selama 8 detik. Pengepressan kaleng memerlukan tekanan udara sebesar 10 bar untuk menghasilkan kaleng terpress dengan maksimal.
Kata Kunci : pengepress otomatis, pneumatik, arduino uno, kaleng, piston
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Hazmi H, 2017 Rancang Bangun Mesin Press Kaleng Minuman Bekas.
Bahtiar, Y L, Fredy Tri Prasetyo H, 2014. Mesin Pengepres Plastik Dengan Sistem Penggerak Pneumatik.
Dahlan, Moh. 2013. Prototipe Mesin Press Otomatis Dengan Sistem Pneumatik Berbasis Programmable Logic Controller (PLC) Untuk Produksi Paving Blok Berstandar Nasional Indonesia (SNI)
Kurniawan R, 2008. Perancangan Sistem Pemindahan Material Otomatis Dengan Sistem Pneumatik Berbasis Programmable Logic Controller (PLC).
Pengertian Arduino dan fungsinya http://arduino.cc/en/main/arduinoBoardUno. Diakses pada tanggal 03 Mei 2011.
DOI: http://dx.doi.org/10.30811/tektro.v3i1.1546
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.
##submission.copyrightStatement##