PERENCANAAN GEOMETRIK DAN TEBAL PERKERASAN JALAN AKSES PON XXI ACEH – SUMUT TAHUN 2024 DI KABUPATEN ACEH BESAR

Al Fajri, Andrian Kaifan, Deni Iqbal

Sari


Perencanaan geometrik jalan merupakan bagian dari perencanaan jalan secara keseluruhan dimana perencanaan geometrik jalan menitikberatkan kepada perencanaan dalam bentuk fisik jalan itu sendiri. Hasil desain alinyemen horizontal dan alinyemen vertikal Jalan Akses ke lokasi PON XXI tahun 2024 dengan menggunakan software AutoCAD Civil 3D, hasil perhitungan tebal perkerasan Jalan dengan menggunakan Manual Tebal Perkerasan Jalan Tahun 2017. Metode Perencanaan Geometrik dan Tebal Perkerasan Jalan Akses ke Lokasi PON XXI Tahun 2024 dengan metode Bina Marga 2021 dan Bina Marga 2017, Juga beberapa referensi lainnya seperti Pedoman Desain geometrik Jalan No.20/SE/Db/2021 dan AASHTO 2011. Perhitungan tebal perkerasan dihitung secara manual berdasarkan data CBR tanah dengan metode Manual Desain Perkerasa Jalan 2017 diperoleh 4 buah tikungan dengan 2 buah tikungan FC , dan 2 buah tikungan SCS , dengan panjang jalan 2,983,10 m, lebar jalan 2 x 3,0 m, lebar bahu 2 x 1.5 m dan tebal AC-WC 4 cm, tebal AC-BC 6 cm, tebal Base 14,5 cm, dan tebal subbase 30 cm, dan timbunan sebesar 137.724,00 m3, galian 7.469.543,96 m3 Pada kelandaian memanjang didapatkan 0%,7,14%,0% dan 7,63% dari kelandaian maksimum yang ditetapkan untuk kenyamanan pengemudi tampa mengurangi kecepatan kendaraan secara signifikan.

 

Kata Kunci: geometrik, alinyemen, perkerasan jalan, Autodesk Civil 3D 2018.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Hartom. (2005). Perencanaan Teknik Jalan I (I (ed.)). UP press.

HPJI. (2010). Modul perencanaan geometrik jalan non tol. Himpunan Pengembangan Jalan Indonesia.

Manual desain tebal perkerasan jalan. (2017). Direktorat Jendral Bina Marga (Nomor.04/S).

Pedoman desain geometrik jalan. (2021). Direktorat Jendral Bina Marga (Nomor.20/S). Sukirman, S. (1999). Dasar-dasar perencanaan geometrik jalan raya (Nova (ed.)).


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


 
ALAMAT KANTOR REDAKSI :
Jurusan Teknik Sipil Politeknik Negeri Lhokseumawe
Jalan Banda Aceh - Medan Km 280,3
Buketrata Po Box 90, Telp (0645) 42785 Fax (42785)