ANALISIS PENJADWALAN PROYEK KONSTRUKSI DENGAN METODE PRECEDENCE DIAGRAM METHODE (PDM) MENGGUNAKAN MICROSOFT PROJECT (Studi Kasus: Proyek Peningkatan Jalan Jantho Aceh Besar–Batas Aceh Jaya)

Muhammad Ichwanul Khairi, Zulfikar Zulfikar, Abdul Muhyi

Sari


ABSTRAK

Proyek peningkatan jalan Jantho Aceh Besar – Batas Aceh Jaya, Merupakan jalan yang dibangun dengan tujuan untuk meningkatkan kelancaran transportasi serta dapat meningkatkan produktivitas dan ekonomi masyarakat. Perencanaan ini bertujuan untuk mendapatkan waktu durasi penjadwalan pada proyek, yang kemudian akan dibandingkan dengan waktu durasi penjadwalan pada kontrak. Rencana penjadwalan ini meliputi pekerjaan umum, drainase, pekerjaan tanah dan geosintetik, pekerjaan berbutir dan beton semen, pekerjaan aspal, struktur, serta pekerjaan pemeliharaan kerja. Perencanaan durasi penjadwalan pada proyek jalan ini dibuat dengan metode Precedence Diagram Methode (PDM), menggunakan Software Microsoft Project 2016 dengan waktu penjadwalan selama 618 hari kerja (103 minggu). Pada hasil perhitungan terdapat 96 item pekerjaan jalur kritis, dengan free float terbesar 15 hari dan total float 20 hari. Berdasarkan hasil penjadwalan yang dilakukan, didapatkan hasil waktu durasi penjadwalan penulis sebesar 606 hari kerja (101 minggu) dengan selisih durasi selama 12 hari kerja (2 minggu) lebih cepat dibanding durasi waktu pada kontrak.

 

Kata kunci: Jalan, Penjadwalan, Precedence Diagram Methode, Microsoft Project.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


DAFTAR PUSTAKA

Ardabil Maulana, F. K. (2019, March 2). Time Optimization Using CPM, PERT and PDM Methodes In The Social Departement Of Kelautan Building Development Project Gresik Distrik. Volume 2 Number 2 March 2019, 2, 57-66.

Budi, K. (2012, Maret 11). Proyek Konstruksi. Retrieved Februari 23, 2022, from pengelolaan-dan-pengendalian-proyek

Dikdik Nur Fahmi, S. A. (2017). Analisis Proyek Konstruksi Jembatan Pakeubereum Kecamatan Kadipaten Majalengka. Jurnal Konstruksi, Vol. VI, No. 6, April 2017, 593-602.

Dipohusodo, I. (1996). Manajemen Proyek dan Konstruksi jilid 1. Yogyakarta: Kanisius.

Ervianto, W. I. (2006). Manajemen Proyek Konstruksi. Yogyakarta: Andi.

Fakhli. (2015). Metode Penjadwalan Proyek. Retrieved Februari 7, 2022, from metode-penjadwalan-proyek

Husen, A. (2009). Manajemen Proyek. Yogyakarta: Andi.

Muliyadi. (2016). Penjadwalan Ulang Proyek Konstruksi Dengan Preseden Diagram Method (PDM). Alue Peunyareng- Meulaboh: Fakultas Teknik Universitas Teuku Umar.

Nisrina. (2018, Februari 13). Pengertian Microsoft Project Professional. Retrieved Februari 7, 2022, from pengertian-microsoft-project-professional

Riadi, M. (2019, Februari 15). Pengertian, Manfaat, Metode dan Penyusunan Network Planning. Retrieved Februari 7, 2022, from pengertian-manfaat-metode-dan-penyusunan-network-planning

Rouli, Y. (2018). Yenti Rouli. Retrieved September 11, 2021, from Yenti-Roulipdf

Siregar, R. H. (2018). Analisa Penjadwalan Proyek Dengan Menggunakan Precedece Diagram Method (PDM) dan Ranked Positional Weight Method (RPWM). Medan: Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Sumatra Utara.

Soeharto, I. (1995). Manajemen Proyek: Dari Konseptional Sampai Operasional. (S. Yati Sumiharti, Ed.) Jakarta: Erlangga.

Studio, A. (2020). Pengertian Jalan dan Jenis-jenis Jalan yang ada di Indonesia. Retrieved Februari 23, 2022, from pengertian-jalan-dan-jenis-jenis-jalan

Suputra, I. g. (2011, Januari 1). Penjadwalan Proyek Dengan Precendence Diagram Method (PDM) dan Ranked Positional Weight Method (RPWM). Jurnal Ilmiah Teknik Sipil Vol. 15, No. 1, januari 2011, 15, 18-28.

Syafriandi, P. L. (2017). Manajemen Konstruksi dengan Aplikasi Microsoft Project. Yogyakarta: Andi.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


 
ALAMAT KANTOR REDAKSI :
Jurusan Teknik Sipil Politeknik Negeri Lhokseumawe
Jalan Banda Aceh - Medan Km 280,3
Buketrata Po Box 90, Telp (0645) 42785 Fax (42785)